https://ejurnalunsam.id/index.php/jh/issue/feed JURNAL HADRON 2024-09-12T05:41:08+00:00 Sabrian Tri Anda [email protected] Open Journal Systems <p align="justify">“Jurnal Hadron” diterbitkan oleh Program Studi Fisika, Fakultas Teknik, Universitas Samudra. Jurnal diterbitkan dua nomor issue pertahun yaitu setiap bulan Maret dan Oktober dengan jumlah artikel 5 sampai dengan 6 artikel pernomor issue. Topik yang dapat dipublikasikan terkait dengan Ilmu Fisika Murni dan Terapannya. Jurnal ini diharapkan mampu menjadi sarana pengembangan ilmu fisika bagi mahasiswa, guru, dosen dan peneliti dalam&nbsp; upaya&nbsp; pengembangan&nbsp; kompetensi&nbsp; bidang fisika, sesuai dengan&nbsp; potensi&nbsp; sumber&nbsp; daya&nbsp; manusia&nbsp; (SDM)&nbsp; dan&nbsp; fasilitas&nbsp; penelitian&nbsp; dan pengembangan yang ada.</p> https://ejurnalunsam.id/index.php/jh/article/view/1546 SAVING ENERGI PADA PROSES PRODUKSI RESIN UREA FORMALDEHIDA (UF) DI PT AICA MUGI INDONESIA 2024-09-12T05:41:08+00:00 Maulina Mawaddah [email protected] <p>Kerja praktek di PT. Aica Mugi Indonesia telah dilaksanakan. Kerja praktek ini akan membahas tentang <em>saving </em>energi pada proses produksi resin urea formaldehida. Tujuan dari <em>saving</em> energi untuk mengetahui efisiensi <em>saving</em> energi dan daya pompa resin di dalam proses produksi resin urea formaldehida. Pada proses pengolahan resin urea formaldehida digunakan media transfer, salah satunya adalah pompa transfer resin. Pompa transfer resin berfungsi sebagai alat mentransfer resin dari stasiun tahap persiapan bahan baku resin, stasiun heat up cairan dalam reaktor hingga temperatur (85-90 <sup>o</sup>C), stasiun&nbsp; proses resin, stasiun cooling down, dan stasiun resin ditransfer ketanki penyimpanan. Hasil dari data pengamatan jumlah sebelum <em>saving </em>energi 1.120,9 Kw. Setelah dilakukan <em>saving </em>energi dapat di kurangi daya lebih besar dari 50%.</p> 2019-08-31T00:00:00+00:00 Copyright (c) https://ejurnalunsam.id/index.php/jh/article/view/1530 Analisis proses pemisah kadar crude Palm oil (CPO) di PTP NUSANTARA I Tanjung Seumantoh-Aceh Tamiang 2024-08-29T06:37:54+00:00 Anita Purwanti Zulbahri [email protected] <p>Kerja praktek di PKS Tanjung Seumantoh PT Perkebunan Nusantara I telah dilaksanakan. Kerja praktek ini akan membahas tentang proses pengolahan buah kelapa sawit dari awal sampai akhir. Proses pengolahan kelapa sawit dimulai dari stasiun penerimaan buah, stasiun sterilizer, stasiun penebah, stasiun kempa, stasiun pemurnian dan stasiun pengolahan biji kernel. Selain hal tersebut, bagian terpenting dari proses pengolahan kelapa sawit yaitu proses pada stasiun pemurnian yaitu proses pemurnian <em>Crude Palm Oil</em> (CPO) dari kadar-kadar yang terdapat didalam CPO. Proses pemurnian menjadi <em>Crude Palm Oil</em> (CPO) memiliki 4 tahapan proses yaitu <em>Continous Settling Tank</em> (CST), <em>Oil Tank</em> (OT), <em>Oil Purifier</em> (OP) dan <em>Vakum Driyer</em>. Temperatur yang ideal untuk proses iniyaitu 90°C-95°C. Tujuan dari pemurnian minyak kasar adalah agar mendapatkan minyak dengan kualitas kadar air 0,2% dankotoran 0,04%, sehingga dapat dipasarkan dengan harga yang layak.</p> 2019-09-01T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2019 JURNAL HADRON https://ejurnalunsam.id/index.php/jh/article/view/1556 Analisis Siklus Uap PLTU Pangkalan Susu PT. Indonesia Power 2024-08-29T06:37:54+00:00 Said Abdul Fata Said Agil [email protected] <pre style="text-align: justify; background: white;"><span lang="IN" style="font-size: 9.0pt; font-family: 'Times New Roman','serif'; color: #212121;">PT Indonesia power adalah perusahaan yang bergerak di Pembangkit Listrik Tenaga Uap berbahan bakar batubara, air juga merupakan bahan utama dalam pembakaran, karena air yang akan dibakar akan berubah menjadi uap dan uap, yang akan memutar turbin.Air yang digunakan untuk menghasilkan uap adalah air demin, yang merupakan air mineral (Water Treatment) yang kemudian dipompa ke boiler. Kualitas uap yang dihasilkan oleh boiler ini tentu sangat mempengaruhi kinerja turbin uap dan seluruh siklus pembangkit. Ini terjadi karena jika uap yang dihasilkan oleh boiler tidak sesuai dengan standar generator, maka itu akan mengganggu kinerja turbin uap dan pada akhirnya akan mengganggu dan mengurangi efisiensi turbin uap dan siklus pembangkit. Mesin yang digunakan dalam proses siklus uap adalah pompa, ketel uap, turbin dan kondensor.</span></pre> <p>&nbsp;</p> 2019-08-31T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2019 JURNAL HADRON https://ejurnalunsam.id/index.php/jh/article/view/1579 PEMANFAATAN LM393 IR SENSOR MODULE SEBAGAI PENGUKUR KECEPATAN ROTASI BERBASIS MIKROKONTROLER 2024-08-29T06:37:54+00:00 Nurhalija [email protected] Muhammad yakob [email protected] Rachmad Almi Putra [email protected] <p>This study aims to facilitate the calculation of rotational speed so that it can be used as a practical tool for students. The method used is to design hardware consisting of Arduino Uno R3, Lm393 IR Speed ​​Sensor Module, DC Motor, I2C LCD. Then connect with a USB cable to the laptop and run the coding. The trial was conducted twice. The speed captured by Lm393 will be read on the I2C LCD. In the first trial the speed was not constant. Whereas in the second trial the speed produced is constant.</p> 2019-09-10T03:49:41+00:00 Copyright (c) 2019 JURNAL HADRON https://ejurnalunsam.id/index.php/jh/article/view/2002 Rika rosmalinda, T. Andi Fadlly , Ida Ratna Nila, Rachmad Almi Putra 2024-08-29T06:37:54+00:00 Rachmad Almi Putra [email protected] <p>The prototype of the iron man blind eye assist device uses the Arduino Uno microcontroller as a data storage media that has been compiled and uploaded by Arduino software. HC-SR04 Ultrasonic Sensor as a barrier detector will produce output in the form of user distance data to obstacles. The <em>buzzer</em> will be active at a distance that has been programmed with the C language on the Arduino Uno software. The variable resistor is a potentiometer used to reduce the current so that the <em>buzzer</em> volume is not too high, and can be adjusted to the user's environment. Active <em>buzzer</em> gives instructions to users at a certain distance there is a barrier. Simulation of a prototype circuit made using proteus 8.0 software for Windows. Making a prototype of visual impaired iron man belt Based on the Arduino Uno Microcontroller consists of several stages, namely the design of the working system of tools, software design, hardware design, testing tools, calibration of tools and data retrieval. The results obtained at the 0-200cm barrier distance to the <em>buzzer</em> user will sound, and at the barrier distance ≥200cm to the <em>buzzer</em> user does not ring</p> 2020-01-12T14:22:04+00:00 Copyright (c) https://ejurnalunsam.id/index.php/jh/article/view/1468 ANALISIS ENERGI STRERILIZER DALAM PROSES PEREBUSAN KELAPA SAWIT DI PT PERKEBUNAN NUSANTARA 1 PKS TANJUNG SEUMANTOH 2024-08-29T06:37:54+00:00 Saparudin [email protected] <p>Practical work in PKS Tanjung Seumantoh PT Perkebunan Nusantara I has been implemented. Palm oil plant (Elaeis guineensis Jacq) is a tropical plant belonging to the family palmae. The most important part to be processed from oil palm trees is its fruit. The palm fruit contains approximately 80% pericarp and 20% thin-coated, the pericarp level in the range of 34-40%. This practical work will discuss about the processing of palm fruit from beginning to end. In addition, the energy needed in the process of boiling the oil palm is analyzed on the sterilizer station. The processing of palm oil starts from the fruit receiving station, the sterilizer station, the threshing station, the fitting station, the purification station and the kernel seed processing station. The energy in the boiling process is calculated theoretically by using ideal gas thermodynamic equations. The result of observation data of total energy amount on sterilizer number VI is 178,04 kJ, whereas in sterilizer number I is 186,8 kJ.</p> <p><strong>Keywords :</strong> Practical work, Palm Fruit, Sterilizer, Thermodynamics, Energy.</p> 2019-09-01T09:25:46+00:00 Copyright (c) 2019 JURNAL HADRON