Hasil Peningkatan Pembelajaran Tematik Terpadu Menggunakan Model Cooperative Learning Type Thnik Pair Share

  • Adelina Nasution universitas negeri padang

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan hasil belajar peserta didik pada pembelajaran tematik terpadu menggunakan Model Kooperatif Tipe Think Pair Share (TPS) di kelas IV SD. Jenis penelitian yang digunakan adalah PTK menggunakan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Yang mana penilitian ini dilakukan terhadap peserta didik kelas IV SDN 147 Roburan  Kabupaten  Mandailing Natal berjumlah 16 orang terdiri dari 10 peserta didik laki-laki dan 6 peserta didik perempuan. Hasil pengamatan RPP siklus I adalah 80 ,55%, dan siklus II  88,88 %. hasil pengamatan aspek guru siklus I dengan rata-rata 82,5%, dan siklus II  95%. Hasil pengamatan aspek peserta didik siklus I dengan rata-rata 77,5%, dan siklus II 90%. Hasil belajar peserta didik pada siklus I rata-rata 77,4  dan siklus II dengan rata-rata 89,9.

Published
2022-06-19