PEMANFAATAN MULTI MEDIA UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS DAN HASIL PEMBELAJARAN

  • Budiharto Budiharto Universitas Terbuka
  • Suparman Suparman

Abstract

Di era globalisasi sekarang ini sangat dibutuhkan sumber daya manusia ( SDM ) yang peka terhadap perkembangan dan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi. Untuk memenuhi kebutuhan tersebut, maka tugas berat ada dibidang pendidikan. Guru sebagai agen pembaharuan dibidang ini, dituntut untuk bersikap dan bertindak secara nyata dalam mencetak sumber daya manusia (SDM), sebagai generasi penerus bangsa. Bangsa yang maju senantiasa berpacu dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang selalu mengalir seirama dengan perkembangan dunia dewasa ini, salah satu tantangan berat diera digital ini, yang tidak dapat dihindari oleh guru dan praktisi pendidikan adalah perkembangan teknologi, informasi dan komunikasi yang sangat pesat, sedangkan peningkatan kompetensi guru dan tenaga pendidikan  tidak secepat perkembangan teknologi itu sendiri. Sedang tugas guru  adalah mendidik dan mengajar, langsung kepada anak didik. Untuk itulah maka betapa pentingnya peningkatan kemampuan guru dalam menyesuaikan diri terhadap perkembangan teknologi, informasi dan komunikasi diantaranya dengan memanfaatkan multi media untuk meningkatkan kualitas dan hasil pembelajaran. Kelemahan dari kebanyakan guru adalah lemahnya penggunaan media dalam pembelajaran sehingga hal ni dapat menimbulkan verbalisme dalam pembelajaran dan lebih parah lagi rendahnya pemahaman siswa terhadap materi sehingga berpengaruh terhadap hasil belajar siswa itu sendiri. Karenanya maka guru dituntut mau dan mampu menggunakan multi media dalam pembelajaran apalagi diera digital  seperti sekarang ini, dalam rangka meningkatkan kualitas dan hasil  pembelajaran yang berpengaruh pada kualitas pendidikan.

References

Arief S. Sadiman, Rahardjo, Anung Haryono, Rahardjito, 2011, Media Pendidikan : Pengertian, Pengembangan dan Pemanfatannya, Jakarta : Rajawali Press.
Anderson, 1976, Selecting & Developing Media for Instruction, Wescosin: American Sosiety for Training & Development.
Dwi Gusfarenie ( 2007 ), Pengaruh Penggunaan Multi Media dalam Meningkatkan kualitas Pembelajaran Biologi Umum, Jurusan Biologi UNP ( Skripsi 2006.)
Harsoyo, 2002, Teknologi Pendidikan, Jakarta : CV Rajawali.
Hamalik, Oemar, 2001, Proses Belajar Mengajar, Jakarta : Bumi Aksara.
Latuheru, J.D., 1998, Media Pembelajaran : dalam Proses Belajar Mengajar Masa Kini, Jakarta : P2LPTK, Dirjen Dikti Depdikbud.
M. Suyanto, 2005, Multimedia alat untuk Meningkatkan Keunggulan Bersaing, Yogyakarta: Penerbit Andi.
Pribadi BA, Ketersediaan dan Pemanfaatan Media dan Teknologi Pembelajaran di Perguruan Tinggi ( online )
Rahardjo, R., 1991, Media Pembelajaran dalam Miarso, Yusufhadi dkk. 1986, Teknologi Komunikasi Pendidikan, Jakarta : Rajawali
www.kajianpustaka.com/2013/02/multimedia-dalam-pembelajaran.html
Published
2019-01-23
How to Cite
Budiharto, B., & Suparman, S. (2019). PEMANFAATAN MULTI MEDIA UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS DAN HASIL PEMBELAJARAN. SEUNEUBOK LADA: Jurnal Ilmu-Ilmu Sejarah, Sosial, Budaya Dan Kependidikan, 4(1), 110-121. Retrieved from https://ejurnalunsam.id/index.php/jsnbl/article/view/1094

Most read articles by the same author(s)